Striker Italia keturunan Ghana yang kini sedang membela AC Milan itu banyak diberitakan terlibat cekcok dengan pelatih atau pemain di tim di mana ia bernaung, hampir di sepanjang karirnya. Bahkan tak sedikit yang menyebut bahwa hingga saat ini hubungan Balotelli dengan Roberto Mancini, eks pelatihnya di Manchester City, masih belum sepenuhnya membaik.
Sang pemain pun mencoba meyakinkan bahwa semua pemberitaan yang ada di media hanya merupakan bentuk perbedaan gaya jurnalisme di masing-masing negara.
"Sayangnya, ada beberapa orang yang gemar membesar-besarkan suatu masalah. Orang seringkali terlibat adu argumen ketika mereka bekerja, mengapa hal yang sama tidak bisa terjadi di sepakbola? Yang paling penting adalah kita bisa segera melupakannya dan di City kami melakukan itu," tutur Balotelli pada Four Four Two.
"Hal yang sama juga terjadi di Italia, namun tak ada yang membesar-besarkannya. Mengapa mereka harus begitu? Saya tidak menyebut bahwa media Italia lebih baik dari Inggris, karena keduanya bisa sama-sama kejam pada anda," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Bantah Menghina Swedia
Liga Champions 21 Februari 2014, 23:12 -
Hughes: Manchester City Sangat Berbahaya
Liga Inggris 21 Februari 2014, 22:34 -
Pellegrini: Wasit Hanya Kurang Beruntung, Tidak Memihak Barca
Liga Champions 21 Februari 2014, 21:28 -
Terry Siap Comeback Lawan Everton
Liga Inggris 21 Februari 2014, 21:20 -
Inilah Para Wasit Untuk 10 Pertandingan Liga Inggris Pekan ke-27
Liga Inggris 21 Februari 2014, 21:09
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR