Pemain Prancis tersebut didatangkan Juventus dari Manchester United pada musim panas 2012. Segera sejak kedatangannya itu, Pogba menjelma menjadi gelandang dengan kualitas dan kemampuan komplit di usianya yang masih 20 tahun.
Meski mengaku sangat bahagia bermain bersama Juventus, Pogba nyatanya menyatakan bahwa Bianconeri tak ada dalam mimpi di masa kecilnya.
"Saya merasa sangat baik di Juventus. Bagi saya, Juventus adalah semua tentang Zinedine Zidane, David Trezeguet dan Pavel Nedved. Para pemain dengan bakat, berkelas, disiplin dan menyatu sebagai sebuah tim," ujar Pogba.
"Namun saya tak dapat menyangkal bahwa saya sering bermimpi untuk bermain bersama Arsenal atau Barcelona ketika masih kecil," tandasnya.
Menarik menanti apakah impian Pogba tersebut akan terwujud di masa yang akan datang? Mari bersama kita nantikan kiprah peraih Golden Boy 2013 tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Mandzukic Bantah Kliennya Tertarik Gabung Juventus
Liga Champions 3 Januari 2014, 20:36
-
De Rossi: Pindah ke Man United Bikin Saya Bunuh Diri
Liga Italia 3 Januari 2014, 18:49
-
Barcelona dan Arsenal, Tim Impian Pogba Saat Kecil
Liga Italia 3 Januari 2014, 17:45
-
Totti: Roma Lebih Baik Ketimbang Juve
Liga Italia 3 Januari 2014, 17:23
-
Totti: Roma Ingin Menang Lawan Juve
Liga Italia 3 Januari 2014, 16:53
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR