Gelandang asal Swiss ini sebelumnya bakal bergabung dengan Juventus di bulan Januari, namun kini dirinya dikabarkan segera bergabung dengan Napoli.
Hal itulah yang memantik kritikan dari fans La Viola, meski begitu Behrami tetap yakin akan keputusannya.
"Saya bukan tentara bayaran dan semua yang menganggapku seperti itu tak mengenalku," ujar mantan pemain Lazio ini.
"Terlepas dengan apa yang akan terjadi pada akhirnya nanti, kasih sayang yang saya terima dari fans Fiorentina sudah tak seperti dulu lagi," tambahnya.
Menurutnya, dirinya telah memberikan segalanya sejak bergabung dengan La Viola, sehingga siapa saja yang mengerti hal itu akan memaklumi kondisi yang dialaminya.
"Saya telah menunjukkan koneksi saya dengan semua orang dan saya yakin bahwa mereka juga mengasihi saya bahkan jika saya bakal pergi meninggalkan Florence," tutup Behrami.
(foti/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Behrami Balas Kritikan Fans La Viola
Liga Italia 14 Juli 2012, 19:30
-
Tiga Jersey Fiorentina Musim 2012/13
Open Play 13 Juli 2012, 10:10 -
Fiorentina Akhirnya Resmi Dapatkan El Hamdaoui
Liga Italia 12 Juli 2012, 17:20
-
Allegri: Montolivo Akan Sangat Berguna Bagi Milan
Liga Italia 12 Juli 2012, 16:07
-
Gaji Chamakh Terlalu Mahal Untuk Fiorentina
Liga Italia 11 Juli 2012, 02:15
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55





















KOMENTAR