Pasalnya, de Boer belum pernah meniti karier di Italia, baik ketika masih bermain maupun sejak awal terjun ke dunia kepelatihan. Braida juga mengakuinya. Namun, direktur olahraga itu cukup yakin kalau legenda Belanda mantan pemain Blaugrana dan eks pelatih Ajax tersebut bisa sukses bersama La Beneamata.
"Sebagai pemain, de Boer telah berkeliling dunia. itu membuatnya terbuka terhadap pengalaman-pengalaman baru," kata Braida kepada La Gazzetta dello Sport.
"Dia memang tak tahu sepakbola Italia. Namun, saya rasa dia takkan menemui masalah."
Braida sendiri merupakan mantan direktur AC Milan. Akankah suatu hari nanti dia kembali ke Milan? Sepertinya tidak.
"Anda tak pernah kembali ke tempat yang sudah tertata rapi. Berapapun usianya, Anda harus selalu menatap ke depan. Saya sedang menikmati periode saya dengan Barcelona," ujar Braida. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Ingin Kembali Perkuat Argentina
Amerika Latin 12 Agustus 2016, 23:35
-
Giliran Paco Alcacer Jadi Bidikan Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 23:03
-
Arda Turan: Twitter Saya Dibajak!
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 22:47
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 19:14

-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 15 Agustus 2016
Liga Spanyol 12 Agustus 2016, 16:53
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR