Buffon sekarang memegang rekor clean sheet terlama dalam sejarah Serie A, yakni 974 menit beruntun tanpa kebobolan. Buffon percaya dia bisa mengukir catatan yang lebih baik lagi, bukan hanya untuk dirinya sendiri, tapi juga demi Juventus.
"Saya sangat senang dengan rekor ini. Seperti yang saya sampaikan setelah pertandingan (lawan Torino), rekor ini juga berkat tim yang luar biasa," kata Buffon seperti dikutip Forza Italian Football.
"Ini adalah rekor yang tak hanya mencerminkan diri saya, tapi juga Juventus."
"Saya senang sudah berkembang jadi lebih baik sebagai seorang pemain. Saya bisa lebih baik lagi. Saya akan berusaha mewujudkannya," tegas sang portiere nomor satu Italia.
Rekor ini sendiri sebelumnya dipegang oleh Sebastiano Rossi. Dia melakukannya bersama AC Milan pada tahun 1994, dengan 929 menit tanpa kebobolan di Serie A. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kerasan di Juventus, Lemina Ingin Bertahan
Liga Italia 24 Maret 2016, 19:45
-
Di Marzio: Conte Inginkan Radja Nainggolan di Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2016, 15:15
-
Buffon Harap Real Madrid Relakan Morata di Juventus
Liga Spanyol 24 Maret 2016, 14:33
-
Piala Dunia 24 Maret 2016, 11:56

-
Buffon Bertekad Pecahkan Rekor Buffon
Liga Italia 24 Maret 2016, 11:02
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR