Bola.net - - Kiper dan juga kapten Juventus, Gianluigi Buffon mengatakan bahwa dirinya merasa terhormat mampu memecahkan rekor lama klub yang sebelumnya dipegang oleh Giampiero Boniperti.
Pertandingan melawan Sampdoria akhir pekan ini memang bernilai spesial bagi seorang Buffon. Kiper Italia tersebut membuat sejarah hari ini dengan catatan 39.711 menit bermain yang dia catat di Serie A. Catatan itu membuatnya menjadi pemain Juventus yang paling sering bermain melebihi catatan Boniperti.
"Saya merasa terhormat telah mampu mengenakan jersey Juventus untuk waktu yang lama, dan saya berharap untuk terus memakainya untuk meraih catatan positif yang belum tercapai," ujarnya.
Selain itu, Buffon juga mengatakan bahwa ini sudah menjadi sebuah pertandingan yang sulit melawan Sampdoria. Namun dia juga senang pada akhirnya mampu menang lewat gol tunggal dari Juan Cuadrado.
"Hari ini kami bertemu Sampdoria yang dalam kondisi baik, yang punya ide jelas tentang sepakbola dan para pemain yang baik. Ini penting bahwa kami menang dan kami melakukannya, bahkan bila kami harus berjuang untuk ini," tambahnya.
"Saya tak bisa mengatakan apa yang akan terjadi di masa depan, tapi saya punya beberapa target jangka pendek dan saya ingin mencapainya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Bongkar Rahasia Penampilan Primanya
Liga Champions 20 Maret 2017, 17:45
-
Buffon: Investor Asing Buruk Bagi Serie A
Liga Italia 20 Maret 2017, 17:08
-
5 Reuni Yang Terjadi di Perempat Final Liga Champions 2016/2017
Editorial 20 Maret 2017, 15:52
-
Rugani Akui Tak Mudah Kalahkan Sampdoria
Liga Italia 20 Maret 2017, 15:43
-
Juventus 0 Shot di Babak Kedua vs Sampdoria
Liga Italia 20 Maret 2017, 15:38
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR