Saat bertandang ke Friuli, Napoli mengalami kekalahan 1-3. Pada menit ke-75, saat skor sudah 3-1 untuk Udinese, Gonzalo Higuain mendapat kartu kuning kedua dan kemudian mengamuk habis-habisan kepada semua orang. Berikut videonya.
Higuain pun kemudian dihukum empat laga dengan tuduhan berlapis. Selain hukuman otomatis atas kartu merah, Higuain juga menghina dan mendorong wasit secara fisik. Namun Napoli menuduh bahwa hukuman itu didalangi oleh Juventus. Buffon pun menyebut itu tuduhan yang konyol.
"Hukuman Higuain, saya tidak mau berkomentar. Itu bukan tempat saya. Musim ini Juventus sudah membuat semua lawan kehabisan alasan. Saat anda memulai musim dengan tertinggal 12-13 poin dari puncak dan kemudian bisa unggul enam poin dengan tujuh laga tersisa, harusnya para rival tak banyak bicara," terang Buffon kepada La Stampa
Napoli menegaskan bahwa mereka akan melakukan banding atas hukuman Higuain itu. Mereka yakin Higuain cuma membela diri dari wasit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero: Urusan Kekuatan Mental, Juventus Nomor Satu
Liga Italia 9 April 2016, 22:00
-
Allegri: Juventus Belum Menangkan Apapun!
Liga Italia 9 April 2016, 20:30
-
Del Piero Tak Akan Terkejut Andai Juventus Gagal Scudetto
Liga Italia 9 April 2016, 20:15
-
Evra Bertekad Main Hingga Usia 40 Tahun
Liga Italia 9 April 2016, 19:45
-
Shevchenko: Allegri Salah Satu Pelatih Terbaik di Eropa
Liga Italia 9 April 2016, 19:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR