Bola.net - - Pelatih Cagliari, Massimo Rastelli menyebut timnya telah bermain sempurna sampai Juventus membuka skor lewat gol Gonzalo Higuain.
Selama lebih dari setengah jam pertandingan berjalan, Cagliari memang mampu memberikan kesulitan besar kepada Bianconeri. Namun pada menit ke-37, Higuain membuka skor.
Penyerang Argentina itu kembali membobol gawang Rafael setelah tiga menit babak kedua berjalan memanfaatkan umpan Paulo Dybala.
"Hingga sampai gol pertama Juventus, kami memiliki pertandingan yang sempurna," ujarnya.
"Kami menutup hampir semua ruang dan kami memiliki peluang yang lebih baik untuk mencetak gol. Kami mencetak peluang lebih dan memberi masalah pada Juventus dan sayangnya kami kebobolan saat kami gagal melakukan perangkap offside," sambungnya.
"Saat anda tertinggal melawan tim seperti ini, ada selalu rasa takut anda akan meninggalkan diri anda terbuka dan kebobolan lebih banyak. Di babak kedua, Buffon perlu melakukan penyelamatan fantastis untuk peluang Fabio Pisacane. Dengan sedikit lebih konsentrasi, kami seharusnya bisa menghindari gol," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluang Inter dan Juve Rekrut Veratti Terbuka Lebar
Liga Champions 14 Februari 2017, 22:05
-
Inter Diklaim Nyaris Selevel Juventus
Liga Italia 14 Februari 2017, 21:32
-
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Higuain (8)
Open Play 14 Februari 2017, 13:43
-
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Danilo (9)
Open Play 14 Februari 2017, 13:42
-
Manchester City Siap Telikung Real Madrid Untuk Datangkan Dybala
Liga Inggris 14 Februari 2017, 11:26
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR