Gelandang berusia 32 tahun tersebut menyatakan bahwa dirinya tidak akan menjajal dunia pelatih ketika pensiun nanti. Menurutnya, pekerjaan sebagai pelatih bukanlah sebuah pekerjaan mudah.
Seorang pelatih, kata Cambiasso tidak hanya bertugas memilih komposisi pemain. Tetapi juga memegang kontrol penuh sebuah tim. Dan yang tersulit adalah memahami para pemainnya. Bagaimana mereka hidup, siapa mereka, bagaimana mereka berlatih, sampai masalah apa yang sedang dialami pemain.
"Banyak orang yang mengetahui saya dan kemudian membayangkan saya menjadi seorang pelatih. Namun itu sama sekali tidak ada dalam pikiran saya," Ujar Cambiasso kepada Inter Channel.
"Saya harus melakukan hal lain ketika saya pensiun dari sepakbola, tetapi saya harus berpikir secara hati-hati tentang masa depan saya," Pungkasnya. (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Dikabarkan Minati Marchisio
Liga Inggris 28 Maret 2013, 23:03
-
Handanovic Dinilai Belum Selevel Buffon
Liga Italia 28 Maret 2013, 22:47
-
Totti, 20 Tahun dan Masih Mau Lanjut
Liga Italia 28 Maret 2013, 22:33
-
Kovacic: Tidak Ada Yang Spesial Dari Derby d'Italia
Liga Italia 28 Maret 2013, 22:02
-
Cambiasso Tak Ingin Jadi Pelatih
Liga Italia 28 Maret 2013, 21:42
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR