Nama Candreva memang santer disebut akan meninggalkan Lazio musim panas ini. Sebelum resmi ke Inter, namanya dikaitkan dengan beberapa klub seperti Chelsea, AC Milan dan Juventus.
Namun ditegaskan oleh pemain 29 tahun tersebut, dirinya sangat senang akhirnya bergabung dengan Nerazzurri yang menurutnya sejak awal sudah menjadi tujuannya.
"Saya sangat bangga dan senang berada di sini. Saya selalu ingin Inter dan saya merasakan kegembiraan besar sejak tiba di sini," ujarnya.
"Saya berterima kasih kepada Lazio untuk musim yang kami telah jalani bersama-sama dan untuk memberi saya kesempatan memenuhi mimpi ini," sambungnya.
"Sekarang saya tak sabar untuk bermain di San Siro dan mengalami sendiri gairah dari fans Inter," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Gabigol Siap Bersaing di Eropa
Liga Italia 4 Agustus 2016, 22:57
-
Buffon Dukung Higuain Raih Kesuksesan di Juventus
Liga Italia 4 Agustus 2016, 22:54
-
Pengalaman Akan Muluskan Jalan Juve di Liga Champions
Liga Champions 4 Agustus 2016, 22:32
-
Bersama Montella, Kucka Berharap Milan Kembali Lapar Kemenangan
Liga Italia 4 Agustus 2016, 22:19
-
Inter Milan Belum Beri Harga Pada Lucas Biglia
Liga Italia 4 Agustus 2016, 17:05
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR