Bianconeri memastikan scudetto musim ini atau musim kedua beruntun mereka setelah kemarin melibas Palermo 1-0 di Turin. Dan Conte mengungkapkan jika kekalahan 1-3 atas Nerazzurri di giornata 11 November tahun lalu, sudah memberi mereka lecutan berharga - kekalahan yang juga menghentikan rekor tak terkalahkan Juve dalam49 laga Serie A.
"Kekalahan kandang dari Inter membantu kami memahami hal tertentu. karena kami memulai musim ini dengan sedikit terlalu percaya diri. Ada beberapa laga, seperti lawan Genoa, ketika kami dinaungi keberuntungan. Laga lawan Inter membawa kaki kembali memijak bumi, kami sadar harus punya keberanian dan determinasi lebih demi menegaskan gelar juara," paparnya.
Conte juga menambahkan jika kekalahan kandang lawan 10 pemain Sampdoria di akhir putaran pertama adalah yang paling aneh serta menyakitkan. "Itu luar biasa dan saya sungguh gusar karenanya, tapi saya juga paham jika itu adalah hasil aneh yang tak boleh terulang kembali. Kami belajar darinya," pungkas Conte. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ludahi Lawan, Pogba Dihukum Tiga Pertandingan?
Liga Italia 6 Mei 2013, 18:52
-
Conte Akhirnya Putuskan Tetap Bersama Juve
Liga Italia 6 Mei 2013, 17:13
-
5 Pemicu Kompetensi Juventus Pada Musim Depan
Editorial 6 Mei 2013, 16:45
-
Reaksi Pencapaian Scudetto Juve di Musim 2012-13
Editorial 6 Mei 2013, 16:20
-
Marotta: Scudetto Ialah Buah Dari Proyek Juventus
Liga Italia 6 Mei 2013, 15:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR