Bola.net - - Peringkat 6 AC Milan akan berhadapan dengan peringkat 4 Inter Milan di partai tunda giornata 27 Serie A 2017/18, Rabu (04/4). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi Derby della Madonnina di San Siro ini.
Milan tak terkalahkan dalam lima derby terakhir di semua kompetisi sebagai tim kandang (M3 S2).
Milan selalu menang dalam empat laga kandang terakhirnya di Serie A.
Milan selalu menang dengan margin satu gol dalam empat laga kandang terakhirnya di Serie A.
Dalam empat laga kandang terakhirnya di Serie A, Milan mengalahkan Crotone 1-0, Lazio 2-1, Sampdoria 1-0, dan Chievo 3-2.
Gol terbanyak untuk Milan di Serie A musim ini: Patrick Cutrone (7 gol).
Assist terbanyak untuk Milan di Serie A musim ini: Suso (5 assist).
Inter selalu clean sheet dalam empat laga terakhirnya di Serie A.
Inter hanya kalah sekali dalam 11 laga terakhirnya di Serie A (M4 S6 K1).
Inter tak terkalahkan dalam empat laga terakhirnya di Serie A (M3 S1).
Inter selalu menang dengan margin minimal tiga gol dalam dua laga terakhirnya di Serie A (5-0 vs Sampdoria, 3-0 vs Verona).
Inter hanya menang sekali dalam enam laga tandang terakhirnya di Serie A (M1 S3 K2), yakni 5-0 vs Sampdoria.
Mauro Icardi mencetak enam gol dalam dua penampilan terakhirnya untuk Inter di Serie A (4 gol vs Sampdoria, 2 gol vs Verona).
Gol terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Mauro Icardi (24 gol).
Assist terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Antonio Candreva, Ivan Perisic (masing-masing 8 assist).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Milan dan Inter sudah saling mengalahkan dalam dua pertemuan mereka musim ini. Inter menang 3-2 pada giornata 8 lewat hat-trick Mauro Icardi. Rossoneri membalasnya dengan menyingkirkan sang rival sekota di perempat final Coppa Italia melalui gol extra time Patrick Cutrone.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Memphis dan Vidal Jadi Incaran Utama AC Milan
Liga Italia 3 April 2018, 21:03
-
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Inter Milan
Liga Italia 3 April 2018, 11:59
-
Prediksi AC Milan vs Inter Milan 4 April 2018
Liga Italia 3 April 2018, 11:58
-
Kekalahan Milan Jadi Sumber Kebahagiaan Skuat Juve
Liga Italia 2 April 2018, 18:23
-
Bonucci Ingin Milan Beli Pemain Bintang
Liga Italia 2 April 2018, 16:25
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR