Berikut fakta-fakta menarik lainnya menjemput laga ini selengkapnya.
Roma sukses memenangi 13 dari 20 pertemuan terakhir kontra Empoli di Serie A (4 imbang, 3 kalah).
I Lupi tak pernah kalah di kandang melawan Empoli di Serie A (8 menang dari 10 laga).
Serigala Roma selalu sukses mencetak gol dalam 18 laga terakhir di Serie A, rentetan terbanyak saat ini.
Dari 17 gol yang sudah dicetak Roma di Serie A musim ini, 6 di antaranya lahir lewat situasi set piece.
Usai hanya mencetak sebiji gol dalam 26 laga, sukses mencetak tiga gol dari dua laga terakhir di semua ajang.
Empoli selalu kebobolan dalam 10 laga Serie A beruntun sebelum kemenangan 1-0 mereka atas Sassuolo pada giornata terakhir.
Empoli 4 kali menelan kekalahan dari 5 laga tandang terakhir mereka di Serie A, 1 laga lain berakhir dengan kemenangan atas Udinese.
Prediksi laga ini selengkapnya bisa disimak di . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudi Garcia: Juventus Masih Favorit Scudetto
Liga Italia 16 Oktober 2015, 20:31
-
Ungkapan Syukur Digne Bisa Berseragam Roma
Liga Italia 16 Oktober 2015, 12:49
-
Mancini: Scudetto? Tunggu Giornata 30
Liga Italia 16 Oktober 2015, 09:18
-
Data dan Fakta Serie A: AS Roma vs Empoli
Liga Italia 16 Oktober 2015, 09:09
-
Prediksi AS Roma vs Empoli 17 Oktober 2015
Liga Italia 16 Oktober 2015, 09:01
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR