Bola.net - Udinese akan menjamu AC Milan pada pekan ke-17 Liga Italia atau Serie A 2021/22, Minggu 12 Desember 2021. Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Dacia Arena ini.
Dalam laga kandangnya melawan AC Milan di Serie A musim lalu, Udinese kalah 1-2. Tertinggal oleh gol Franck Kessie menit 18, Udinese sempat membalas lewat penalti Rodrigo de Paul menit 48, tapi Milan kemudian memastikan kemenangan lewat gol Zlatan Ibrahimovic menit 83.
Milan menang 4 kali dan kalah 1 kali dalam 8 laga terakhirnya melawan Udinese di Serie A (M4 S3 K1).
Milan cuma menang 3 kali dalam 9 laga tandang terakhirnya melawan Udinese di Serie A (M3 S1 K5): 3-2 musim 2015/16, 1-0 musim 2018/19, dan 2-1 musim 2020/21.
Statistik Udinese

- Udinese di Serie A 2021/22 sejauh ini: M3 S7 K6 (gol 21-27).
- Rekor kandang Udinese di Serie A 2021/22 sejauh ini: M2 S4 K2 (gol 10-11).
- Gol terbanyak untuk Udinese di Serie A 2021/22 sejauh ini: Beto (6).
- Assist terbanyak untuk Udinese di Serie A 2021/22 sejauh ini: Gerard Deulofeu, Isaac Success (2).
- Udinese tanpa kemenangan dalam 4 laga terakhirnya di Serie A (M0 S2 K2).
- Udinese cuma menang 1 kali dalam 13 laga terakhirnya di Serie A (M1 S6 K6).
- Udinese tak terkalahkan dalam 4 laga kandang terakhirnya di Serie A (M1 S3 K0): 1-1 vs Bologna, 1-1 vs Verona, 3-2 vs Sassuolo, 0-0 vs Genoa.
- Udinese baru saja memecat pelatih Luca Gotti, dan mengangkat Gabriele Cioffi sebagai caretaker. Laga kontra Milan ini akan menjadi laga pertama Udinese bersama Gabriele Cioffi.
- Rekor pelatih Gabriele Cioffi vs AC Milan: M- S- K-
- Rekor pelatih Gabriele Cioffi vs Stefano Pioli: M- S- K-
Statistik AC Milan

- AC Milan di Serie A 2021/22 sejauh ini: M12 S2 K2 (gol 35-18).
- Rekor tandang AC Milan di Serie A 2021/22 sejauh ini: M6 S1 K1 (gol 19-11).
- Gol terbanyak untuk AC Milan di Serie A 2021/22 sejauh ini: Zlatan Ibrahimovic (6).
- Assist terbanyak untuk AC Milan di Serie A 2021/22 sejauh ini: Theo Hernandez (5).
- Milan selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga terakhirnya di Serie A: Genoa 0-3 Milan, Milan 2-0 Salernitana.
- Milan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga tandang terakhirnya di Serie A.
- Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 6 laga tandang terakhir Milan di Serie A.
- Milan cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 7 laga tandang terakhirnya di Serie A.
- 5 Laga tandang terakhir Milan di Serie A (M-M-M-K-M): 3-2 vs Atalanta, 4-2 vs Bologna, 2-1 vs Roma, 3-4 vs Fiorentina, 3-0 vs Genoa.
- Rekor pelatih Stefano Pioli vs Udinese: M9 S6 K5.
- Rekor pelatih Stefano Pioli vs Gabriele Cioffi: M- S- K-
Klasemen Serie A 2021/22
Sumber: WhoScored, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Jurgen Klopp Doakan AC Milan Raih Scudetto Serie A Musim Ini
- Sandro Tonali Tegaskan AC Milan Belajar Banyak dari Pengalaman Main di Liga Champions
- Belajar dari Jurgen Klopp di Liverpool, Stefano Pioli ke Tifosi AC Milan: Percaya Proses!
- Petualangan AC Milan di Eropa Berakhir, Stefano Pioli: Salah Kami Sendiri, Kami Kurang Pengalaman
- Ruang Ganti AC Milan Usai Dibekuk Liverpool: Semua Pemain Kepalanya Tertunduk!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Udinese vs AC Milan Hari Ini di Vidio, 11 Desember 2021
Liga Italia 11 Desember 2021, 18:43
-
Data dan Fakta Serie A: Udinese vs AC Milan
Liga Italia 11 Desember 2021, 09:07
-
Prediksi Udinese vs AC Milan 12 Desember 2021
Liga Italia 10 Desember 2021, 16:07
-
Sumpah Zlatan Ibrahimovic Setelah AC Milan Kandas di Ajang Liga Champions
Liga Italia 10 Desember 2021, 08:59
-
Legenda Inggris Ini Beber Alasan Salah Lebih Baik Ketimbang Messi dan Ronaldo
Liga Champions 9 Desember 2021, 23:29
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR