
Bola.net - - Asa Mancheser United untuk mendatangkan Davide Calabria kemungkinan besar akan bertepuk sebelah tangan. Sang bek kabarnya akan menolak ajakan setan merah demi bertahan di AC Milan.
Manchester United memang tengah gencar berburu bek kanan baru. Mereka tengah mencari pengganti Antonio Valencia yang sudah dikonfirmasi akan meninggalkan Old Trafford di musim panas nanti.
Salah satu nama yang kabarnya masuk daftar belanja United adalah Davide Calabria. Setan Merah dikabarkan kesengsem dengan aksi ciamik sang bek bersama AC Milan musim ini.
Namun dilansir Calciomercato, kepindahan Calabria ke Old Trafford tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Pasalnya sang bek sudah menolak ajakan MU untuk pindah ke Inggris.
Mengapa Calabria menolak tawaran MU itu? SImak informasi selengkapnya di bawah ini.
Cinta Milan
Menurut laporan tersebut, alasan utama Calabria menolak tawaran MU itu adalah karena ia sangat mencintai AC Milan.
Calabria merupakan produk akademi AC Milan. Ia pertama kali mendapatkan debutnya di skuat senior Rossonerri pada tahun 2015 silam.
Musim ini ia berhasil menjadi starter reguler di sisi kanan pertahanan AC Milan sehingga ia merasa tidak ada alasan baginya untuk meninggalkan Milan.
Kontrak Panjang
Selain karena kecintaannya kepada MIlan, Calabria juga tidak mau pergi karena ia masih terikat kontrak yang panjang di San Siro.
Sang bek baru saja memperpanjang kontraknya di akhir tahun 2017 silam. Ia masih akan terikat bersama Rossonerri hingga tahun 2022 mendatang.
Calabria kabarnya masih ingin bermain untuk AC Milan sehingga ia tidak akan angkat kaki dari San Siro dalam waktu dekat.
Penampilan Apik
Musim ini Calabria bermain 27 kali untuk tim senior AC Milan, di mana ia membaut 1 gol dan 1 assist bagi Rossonerri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Perpanjang Kontrak Pereira Hingga 2020
Liga Inggris 12 Maret 2019, 22:27
-
Pulang ke Madrid, Zidane Minta Dibelikan Pogba?
Liga Spanyol 12 Maret 2019, 22:00
-
Ashley Young: MU Tidak Boleh Puas Hanya Finish Empat Besar Saja
Liga Inggris 12 Maret 2019, 20:20
-
Neville: Manchester United Akan Diuji di Bulan April
Liga Inggris 12 Maret 2019, 20:00
-
Demi AC Milan, Davide Calabria Tolak Manchester United
Liga Italia 12 Maret 2019, 19:00
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR