Bola.net - - Masa depan Massimiliano Allegri menjadi spekulasi besar-besaran setelah kalah di final Liga Champions. Allegri sebenarnya masih memiliki kontrak berdurasi satu tahun di Juve, namun ada indikasi kontraknya bisa diakhiri lebih cepat.
Allegri sudah mengantarkan Juventus meraih double winner dalam tiga tahun terakhir. Namun ia juga telah gagal membawa Juve menjuarai Liga Champions meski sudah dua kali masuk final.
Gazzetta dello Sport melaporkan bahwa PSG sudah menunjukkan ketertarikan mereka kepada Allegri. Sudah bukan rahasia lagi bahwa PSG tidak puas dengan kinerja Unai Emery yang dinilai gagal musim ini.
Namun Sky Sport Italia dan Gianluca Di Marzio melaporkan bahwa Allegri justru akan menandatangani perpanjangan kontrak. Allegri bersedia menambah durasi kontraknya setahun lagi yang artinya akan berakhir pada Juni 2019 mendatang.
Perpanjangan kontrak Allegri diperkirakan akan diumumkan oleh Juventus pada hari Selasa atau rabu waktu setempat. Allegri dijadwalkan akan bertemu para petinggi Juve dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Katakan ke PSG, Sanchez Tak Dijual
Liga Inggris 6 Juni 2017, 07:00
-
Digoda PSG, Allegri Segera Perpanjang Kontrak di Juve
Liga Italia 6 Juni 2017, 06:42
-
Messi Restui Barca Kejar Di Maria
Liga Spanyol 5 Juni 2017, 21:14
-
Veratti Ikut Bersedih Atas Kekalahan Juventus
Liga Champions 5 Juni 2017, 19:49
-
Liga Italia 5 Juni 2017, 17:37

LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR