Donnarumma mampu mengalahkan Diego Lopez dalam perebutan tempat di bawah gawang Milan. Itu merupakan prestasi hebat mengingat Donnarumma baru berusia 16 tahun.
Zoff percaya Donnarumma nantinya akan berkembang menjadi penjaga gawang hebat. Namun Zoff juga mengingatkan bahwa Donnarumma masih harus bekerja keras jika ingin mewujudkan semua potensi yang dimilikinya.
"Donnarumma sudah memiliki kualitas habat. Dia bahkan bisa bermain reguler di Serie A pada usia 16 tahun. Dia sepertinya memang sudah ditakdirkan untuk menjadi penjaga gawang hebat. Tapi kariernya sepenuhnya bergantung kepada dirinya sendiri," ucap Zoff seperti dilansir Football Italia.
Donnarumma pun kabarnya sudah diminati oleh beberapa klub papan atas Eropa. Milan pantas khawatir karena agen Donnarumma adalah Mino Raiola yang punya reputasi buruk di mata banyak klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mihajlovic Minta Milan Terus Tampil Seperti Lawan Frosinone
Liga Italia 5 Januari 2016, 23:57
-
Liga Italia 5 Januari 2016, 21:33

-
Liga Inggris 5 Januari 2016, 21:30

-
Setelah Roma dan Napoli, Bologna Incar Milan
Liga Italia 5 Januari 2016, 13:25
-
Danai Transfer Bale, MU Siap Jual Satu Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2016, 12:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR