Bola.net - - Mantan pemain dan , Alexander Hleb, mengatakan bahwa saga transfer Alexis Sanchez telah membuat mantan klubnya mengalami kesulitan untuk menjaga fokus musim ini.
Kontrak Sanchez di Emirates akan habis di 2018 mendatang, namun belum ada tanda-tanda sang striker bakal memberikan komitmennya di klub London Utara.
Manchester City sempat hampir merekrutnya di hari terakhir bursa musim panas dengan harga 60 juta pounds, namun akhirnya batal karena Gunners tak berhasil menghadirkan Thomas Lemar dari AS Monaco.
Hleb mengakui bahwa hal tersebut memberikan efek negatif pada Gunners, namun ingin pemain Chile segera memberikan komitmennya di klub.
Alexis Sanchez
"Arsenal ada di situasi yang sulit dengan Sanchez. Di satu sisi, jika dia tidak ingin bermain untuk tim, maka anda sebaiknya menjualnya dan mendapat kompensasi yang layak. Di sisi lain, dia pemain yang penting di Arsenal dan dia seorang pemimpin," tutur Hleb di Independent.
"Saya sudah melihat dia bermain musim ini dan dia masih terus berjuang, dia memberikan yang terbaik dan mencetak gol. Dia terlihat profesional alih-alih marah karena gagal pindah ke City. Saya kira dia akan menunggu hingga musim dingin, melihat bagaimana tim bermain dan mungkin mengikat kontrak baru."
"Penampilan melawan Chelsea cukup menjanjikan. Mengapa tidak bertahan di Arsenal? Klub hebat dengan banyak tradisi, fans yang hebat, dan Arsene Wenger sebagai manajernya. Mereka bisa memenangkan banyak hal. Mengapa pergi?"
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Diprediksi Bermain Imbang Kontra Chelsea
Liga Inggris 29 September 2017, 20:53 -
Palace Diprediksi Akan Hancur Lebur Saat Lawan MU
Liga Inggris 29 September 2017, 20:26 -
Eks Arsenal Ini Prediksikan Liverpool Bisa Lindas Newcastle
Liga Inggris 29 September 2017, 19:09 -
Walcott Rela Tidak Hat-Trick Demi 100 Gol Giroud
Liga Inggris 29 September 2017, 15:00 -
Legenda Arsenal Akui Peran Vital Giroud untuk Wenger
Liga Inggris 29 September 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR