Bahkan Inter sudah berbicara dengan kubu PSG, klub asal Lavezzi. Thohir sendiri akan menemui dua rekan kerjanya untuk mengetahui langsung perkembangan transfer Lavezzi.
"Marco Fasone dan Piero Ausilio sudah berbicara dengan PSG dan sekarang saya akan menemui keduanya untuk mengetahui bagaimana situasinya.
"Ini bukan hal mudah, kami tahu itu. Masih ada empat hari tersisa sebelum bursa transfer ditutup dan kita lihat saja apa yang akan terjadi." ujar sang presiden pada Sport Mediaset.
Tak ingin Nerrazurri terkena sanksi dari UEFA, Thohir memastikan untuk tetap menyeimbangkan kondisi keuangan timnya karena adanya peraturan Financial Fair Play.
Lavezzi sendiri pernah menjadi anak buah Walter Mazzarri saat keduanya berada di Napoli. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma dan PSG Sepakati Transfer Rabiot
Liga Italia 29 Agustus 2014, 21:39
-
Dijepit Barca dan PSG, De Boer Pesimis
Liga Champions 29 Agustus 2014, 14:25
-
Blanc: Hadapi Barca, PSG Harus Efektif
Liga Champions 29 Agustus 2014, 14:14
-
Zubizarreta: Barca Tak Bisa Cuma Fokus PSG
Liga Champions 29 Agustus 2014, 07:19
-
PSG Ingin Lewati Barca di Fase Grup Liga Champions
Liga Champions 29 Agustus 2014, 03:36
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR