Bola.net - - Pemain baru Inter Milan, Roberto Gagliardini, mengaku ia mau pindah ke klub tersebut karena Nerrazzuri adalah klub yang paling serius menginginkannya servisnya.
Inter merekrut Gagliardini dari dengan status pinjaman selama 18 bulan ke depan. memiliki opsi untuk mempermanenkan status Gagliardini di akhir masa pinjaman.
Meski tak disebutkan, tapi media-media menyebut Inter harus membayar senilai 2 juta euro kepada Atalanta sebagai biaya peminjaman ini. Jika mereka berniat mempermanenkan status gelandang 22 tahun tersebut, maka La Beneamata harus membayar 20 juta euro.
"Ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan dan kesempatan yang penting," tutur Gagliardini dalam sesi tanya jawab di PPTV.
"Setelah bulan-bulan ini di Atalanta, penting untuk mengkonfirmasi diri saya sendiri di Inter," lanjutnya.
"Saya memilih mereka karena, selain memiliki sejarah yang luar biasa, mereka tim yang plaing mengingin saya," bebernya.
Baca Juga:
- Inter Milan Resmi Gaet Gagliardini
- Gagliardini ke Inter: Mimpi Yang Jadi Nyata
- Gagliardini: Gabung Inter Jadi Satu Langkah Besar ke Depan
- Agen: Gagliardini Sudah Lama Diinginkan Inter Milan
- Gagliardini Menuju Inter, Ini Kata Direktur Juventus
- Agen Roberto Gagliardini Bertemu Inter Milan
- Pasang Harga Fantastis, Inter Kalahkan Juve Untuk Transfer Gagliardini
- Beppe Marotta Ungkap Empat Pemain Incaran Juventus
- Gagliardini: Saya Mirip Pogba, tapi Dia Jauh Lebih Hebat
- Pemain Muda Atalanta Ini Masih Tak Percaya Masuk Skuat Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Siap Bersaing dengan Juve Kejar Verratti
Liga Italia 12 Januari 2017, 23:40
-
Alex Sandro Sudah Kembali Berlatih dengan Skuat Juve
Liga Italia 12 Januari 2017, 23:04
-
Gagliardini Targetkan Juara Liga Champions Bersama Inter
Liga Italia 12 Januari 2017, 23:03
-
Gagliardini: Inter Paling Serius Minati Saya
Liga Italia 12 Januari 2017, 22:29
-
Agen Segera Tentukan Nasib Gabigol di Inter Milan
Liga Italia 12 Januari 2017, 21:39
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR