Van Ginkel baru musim panas ini pindah ke Milan. Ia dipinjam dari Chelsea dengan durasi satu musim penuh. Namun, ia baru mendapatkan kesempatan bermain membela Rossoneri pada giornata ke-13 kemarin, kala timnya menjamu Udinese di San Siro, Minggu (30/11).
Galliani sendiri hadir di tribun untuk menonton laga tersebut. Ia pun menilai, performa pemain 22 tahun itu sangat bagus. Ia bahkan menyebut kualitas Van Ginkel tak kalah dengan kualitas gelandang bertahan milik AS Roma, Kevin Strootman.
"Saya menganggap Van Ginkel berada dalam level yang sama dengan Strootman. Ia hanya butuh kontinuitas bermain," puji Galliani pada situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Review: Brace Menez Jinakkan Udinese
- Highlights Serie A: AC Milan 2-0 Udinese
- Inzaghi: Ini Penampilan Terbaik Milan
- Kalah Dari Milan, Presiden Udinese Kecam Wasit
- Inzaghi Tolak Komentari Gol Hantu Rami
- Arrigo Sacchi Tolak Latih AC Milan
- Menez Pimpin Daftar Gol 12 Pas Serie A
- Gol Rami Tak Disahkan, Galliani Tuntut Pemberlakuan GLT
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Badan Intelijen Inggris, Mi6, Mata-matai Owner Chelsea
Bolatainment 1 Desember 2014, 21:29
-
Galliani: Ginkel Selevel Strootman
Liga Italia 1 Desember 2014, 20:44
-
Matic: Sekarang Tim Lain Akan Parkir Bus Melawan Chelsea
Liga Inggris 1 Desember 2014, 17:49
-
Courtois Anggap Laga Boxing Day Aneh
Liga Inggris 1 Desember 2014, 14:18
-
Gullit: Frustrasi, Diego Costa Beruntung Tak Dikartu Merah
Liga Inggris 1 Desember 2014, 13:02
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR