Bola.net - - Wakil Presiden AC Milan, Adriano Galliani, memastikan bahwa klub akan menjual salah satu penyerangnya pada bursa transfer bulan Januari mendatang. Penyerang yang dimaksud tak lain adalah Luiz Adriano.
Adriano memang bukan pilihan utama bagi Milan pada musim ini. Pemain berusia 29 tahun ini lebih sering tampil sebagai pemain cadangan dan tidak masuk dalam rencana utama pelatih Vincenzo Montella.
Pemain asal Brasil ini baru bermain pada tujuh pertandingan di Serie A dan belum mencetak gol.
"Saya tidak ingin membuat ini menjadi seperti pernyataan resmi, tapi saya bisa mengatakan bahwa transfer Luiz Adriano ke Spartak Moskow sangat mungkin terjadi," kata Galliani.
Beredar kabar bahwa Milan akan menjual Adriano ke Spartak Moscow dengan harga yang murah. Klub asal Rusia ini hanya perlu mengeluarkan dana pada kisaran 5 juta euro.
Adriano sendiri dikabarkan tidak akan keberatan untuk pindah pada bulan Januari. Pasalnya, saat ini ia kalah bersaing dengan Carlos Bacca, M'Baye Niang dan Gianluca Lapadula di lini depan Milan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Diklaim Tak Mampu Biayai Perekrutan Badelj
Liga Italia 29 Desember 2016, 22:26
-
Milan Pertimbangkan Buang Niang
Liga Italia 29 Desember 2016, 21:42
-
Milan dan Roma Sama-sama Incar Borini
Liga Italia 29 Desember 2016, 18:31
-
Galliani Pastikan Milan Jual Satu Penyerangnya
Liga Italia 29 Desember 2016, 17:54
-
Open Play 29 Desember 2016, 15:16

LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR