Bola.net - - Gelandang AS Roma, Gerson mengungkapkan keyakinannya bahwa timnya tak terlalu jauh tertinggal dari Juventus.
Giallorossi saat ini berada di posisi kedua klasemen sementara Serie A dengan raihan 38 poin. Mereka tertinggal empat poin dari Juventus, namun mereka telah memainkan satu pertandingan lebih banyak dibandingkan pemuncak klasemen itu.
Dan baru-baru ini dikatakan Gerson bahwa timnya adalah tim yang dipenuhi pemain berkualitas dan sangat kuat. Mereka juga memiliki keseimbangan dalam menyerang dan juga bertahan.
"Tim kami menyerang dan kami tak kehilangan konsistensi dalam pertahanan. Kami selalu pergi ke lapangan dengan mentalitas besar, dengan dimensi bahwa Roma bisa memenangkan gelar," ujarnya.
"Juventus sangat kuat tapi kami tak terlalu jauh dari mereka. Kami memiliki tim pemenang yang tahu apa yang ingin dilakukan," sambungnya.
"Anda dapat yakin bahwa kami akan melakukan segalanya untuk memastikan Juventus tak juara lagi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zambrotta Puji Kinerja Allegri di Juve
Liga Italia 23 Desember 2016, 23:12
-
Juve Inginkan James, Madrid Minta Dybala
Liga Spanyol 23 Desember 2016, 22:57
-
Chiellini: Milan Kembali ke Jajaran Klub Terbaik
Liga Italia 23 Desember 2016, 21:41
-
Pujian Chiellini Untuk Higuain
Liga Italia 23 Desember 2016, 21:22
-
Daniele Rugani Adalah Masa Depan Italia
Liga Italia 23 Desember 2016, 17:55
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR