Bola.net - - Winger Juventus, Douglas Costa mewanti-wanti rekan-rekan setimnya untuk mewaspadai sosok Felipe Anderson. Costa menilai winger lincah Lazio itu merupakan pemain top yang bisa menjadi pembeda pada pertandingan akhir pekan nanti.
Sosok Anderson sendiri memang dikenal sebagai salah satu pemain andalan Lazio musim lalu. Ia memiliki kecepatan dan ketajaman sehingga ia banyak menarik perhatian klub-klub top Eropa.
Musim ini, Anderson baru bisa memperkuat Lazio pada bulan Desember karena mengalami cedera. Namun ia belum kehilangan sentuhan magisnya, di mana sejak saat itu ia sudah mengemas 4 gol dan 6 assist bagi Biancocelesti di semua ajang.
Felipe Anderson
Costa sendiri percaya jika sosok 24 tahun itu berpotensi menjadi kerikil tajam bagi Juventus di Olimpico Stadium nanti. "Felipe Anderson adalah pemain yang sangat hebat," buka Costa kepada Sky Sports Italia.
"Dia adalah pemain yang memiliki kualitas yang luar biasa dan ia juga memiliki potensial yang tidak kalah besarnya. Dia bisa menjadi pembeda bagi Lazio nanti." tutup bintang Timnas Brasil tersebut.
Juventus sendiri saat ini menempati peringkat 2 klasemen sementara Serie A. Mereka tertinggal 4 poin dari sang pemuncak klasemen, .
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Lazio, Costa Soroti Pemain Ini
Liga Italia 2 Maret 2018, 14:45
-
Liga Italia 2 Maret 2018, 14:30

-
Ini Arti Penting Dybala di Mata Costa
Liga Italia 2 Maret 2018, 14:15
-
Matuidi: Juventus dan PSG Sangat Berbeda
Liga Italia 2 Maret 2018, 11:15
-
Presiden Juve Mengaku Kesulitan Datangkan Emre Can
Liga Italia 2 Maret 2018, 11:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR