Dybala mengaku bahwa tekanan karena harga transfer mahal yang melekat padanya bukan kali ini saja terjadi. Pemain 21 tahun juga mengalami hal serupa saat masih membela Palermo.
Pemain asal Argentina ini di datangkan Juventus dari Palermo dengan harga mencapai 40 juta euro. Sebelumnya, Palermo membeli Dybala dari klub asal Argentina, Instituto seharga 12 juta euro.
"Saya berpikir bahwa karena saya telah tiba di Italia, selalu ada beberapa pembicaraan tentang harga saya dan tidak pernah tentang bagaimana saya merasa seperti seorang individu. Di Juventus itu terjadi lagi," buka Dybala dilansir dari Socceway.
"Saat di Palermo, itu sama ketika mereka membayar biaya yang mahal bagi saya, tapi kemudian saya menunjukkan bahwa ini tidak memberikan tekanan ekstra pada saya dan saya akan mencoba untuk menunjukkan hal yang sama di sini." tekadnya.
Selain harga yang mahal, Dybala juga akan mendapat tekanan karena nomor punggung yang dipilihnya, 21. Sebelum dipakainya, nomor 21 pernah digunakan oleh beberapa pemain hebat seperti Lilian Thuram, Zinedine Zidane, dan terakhir Andrea Pirlo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Hubungi Juventus Tanyakan Llorente
Liga Spanyol 15 Juli 2015, 23:53
-
Ternyata Evra Yang Yakinkan Kondogbia Untuk Main di Italia
Liga Italia 15 Juli 2015, 21:13
-
Khedira Pakai Nomor 28 Di Juventus
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:27
-
Juventus Setara Dengan Real Madrid
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:11
-
Sami Khedira: Serie A Sangat Sulit
Liga Italia 15 Juli 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR