Kondogbia baru saja resmi menjadi pemain baru Inter Milan musim panas ini. Nerazzurri harus mengeluarkan dana 40 juta euro untuk mendatangkan gelandang Prancis itu dari AS Monaco.
Dan dikatakan pemain 22 tahun itu, dirinya meminta nasehat kepada Patrice Evra untuk meyakinkannya bermain di Serie A sebelum akhirnya menerima tawaran Inter Milan.
"Saya telah berbicara dengan Patrice Evra, tak secara khusus berpikir tentang Inter. Pandangannya sangat penting bagi saya, dia membuat saya menyadari bahwa setelah anda telah mencoba Serie A, tak ada lagi yang membuat anda lebih terkesan," ujarnya.
"Dia juga mengatakan kepada saya bahwa itu akan membantu saya meningkatkan diri dalam segala aspek. Pelatihan di Italia sulit, dan sebagai hasilnya, segala sesuatunya menjadi lebih mudah," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Hubungi Juventus Tanyakan Llorente
Liga Spanyol 15 Juli 2015, 23:53
-
Ternyata Evra Yang Yakinkan Kondogbia Untuk Main di Italia
Liga Italia 15 Juli 2015, 21:13
-
Khedira Pakai Nomor 28 Di Juventus
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:27
-
Juventus Setara Dengan Real Madrid
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:11
-
Sami Khedira: Serie A Sangat Sulit
Liga Italia 15 Juli 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR