
Bola.net - AS Roma sukses membungkam Hellas Verona dengan skor 3-1 dalam laga Serie A 2022/2023 giornata 12 yang digelar di Marc'Antonio Bentegodi, Selasa (1/11/2022) dini hari WIB.
Roma sempat tertinggal lebih dahulu akibat gol Pawel Dawidowicz. Giallorossi berhasil berbalik menang lewat aksi Nicolo Zaniolo, Cristian Volpato, dan Stephan El Shaarawy.
Berkat hasil ini, Roma sukses naik ke peringkat empat klasemen dengan perolehan poin 25. Sementara itu, Verona terpuruk di peringkat 19 dengan poin 5.
Jalannya Pertandingan

Verona berhasil unggul lebih dahulu lewat gol Dawidowicz pada menit ke-26. Bek asal Polandia itu berhasil membelokkan tembakan Davide Faraoni dan tak bisa diantisipasi Rui Patricio.
Hanya 10 menit usai membawa Verona unggul, Dawidowicz mendapat kartu merah. VAR menilai bahwa Dawidowicz melakukan pelanggaran keras terhadap Zaniolo.
Unggul jumlah pemain membuat Roma leluasa menekan pertahanan tuan rumah. Roma pun sukses menyamakan skor pada menit kedua injury time babak kedua lewat gol Zaniolo.
Kembali dari kamar ganti, Roma mendominasi penguasaan bola. Namun, serangan yang mereka bangun selalu gagal dimaksimalkan untuk membalikkan skor.
Memasuki menit ke-88, Roma akhirnya berhasil memimpin lewat gol Volpato meneruskan assist Nemanja Matic. El Shaarawy menyempurnakan kemenangan Roma berkat golnya di menit kedua injury time.
Susunan Pemain

Verona: Montipo; Dawidowicz, Gunter, Ceccherini (Hien 46'); Faraoni, Hongla (Sulemana 86'), Veloso (Magnani 68'), Depaoli; Kallon (Lasagna 46'), Tameze; Henry (Djuric 78').
Roma: Rui Patricio; Mancini (Matic 66'), Smalling, Ibanez; Karsdorp, Cristante (El Shaarawy 46'), Camara (Shomurodov 83'), Zalewski (Belotti 57'); Zaniolo (Volpato 57'), Pellegrini; Abraham.
Klasemen Serie A 2022/23
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Timnas Indonesia U-20 vs Moldova U-20: Skor 3-1
Tim Nasional 1 November 2022, 21:22
-
Hasil Hellas Verona vs AS Roma: Skor 1-3
Liga Italia 1 November 2022, 02:29
-
Hasil Manchester United vs West Ham: Skor 1-0
Liga Inggris 31 Oktober 2022, 01:13
-
Hasil Arsenal vs Nottingham Forest: Skor 5-0
Liga Inggris 30 Oktober 2022, 22:50
-
Hasil Valencia vs Barcelona: Skor 0-1
Liga Spanyol 30 Oktober 2022, 04:09
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR