Juventus menang 2-1 menjamu pada giornata perdana Serie A 2016/17. Turun sebagai pemain pengganti, Higuain mencetak gol penentu kemenangan untuk tim barunya.
Dalam sebuah wawancara dengan La Gazzetta dello Sport, Higuain ditanya apakah dia marah mendengar semua kritikan tentang bentuk badannya. "Tidak. Sebaliknya, justru lebih baik karena mereka mengatakannya sebelum pertandingan. Itu artinya saya akan mencetak gol setiap saat," jawab Higuain.
"Terkait kritikan, saya tidak peduli. Saya tak pernah punya keraguan sedikitpun tentang kualitas diri saya sendiri," tegasnya.
Melawan Fiorentina, Juventus unggul melalui gol Sami Khedira di menit 37. Tim tamu lalu menyamakan kedudukan lewat Nikola Kalinic di menit 70. Pada menit 75, sembilan menit setelah masuk menggantikan Mario Mandzukic, Higuain menyarangkan gol kemenangan untuk sang juara bertahan.
Itu adalah gol pertama El Pipita di Serie A dengan seragam La Vecchia Signora. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya Rekor Bagus, Chiellini Tak Mau Remehkan Lazio
Liga Italia 23 Agustus 2016, 21:53
-
Strootman: Juventus Seperti Bayern Munchen di Jerman
Liga Italia 23 Agustus 2016, 21:34
-
Juventus Hidupkan Lagi Minat Beli Isco
Liga Champions 23 Agustus 2016, 20:28
-
Napoli Tawarkan Kontrak Pada Pemain Buangan Juventus
Liga Italia 23 Agustus 2016, 17:23
-
5 Pemain Terbaik Serie A 2016/17 Giornata 1
Editorial 23 Agustus 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR