Karlsson menuding bahwa ada semacam 'kultur' dalam hal memberiakn doping pada skuat Juventus pada masa-masa tersebut. Sang dokter lantas mencontohkan perubahan fisik yang terjadi pada Ibrahimovic dan Albin Ekdal.
"Ibrahimovic menambah bobot badannya sebanyak 10 kilogram dalam kurun waktu hanya enam bulan selama memperkuat Juventus. Saya rasa ia memang diberi doping. Setidaknya itulah yang saya yakini," klaim sang dokter pada SportBladet.
"Ekdal juga menambah bobot badannya sebanyak delapan kilo selama periode tersebut bersama Bianconeri," sambungnya.
Karlsson lalu berusaha memperkuat klaim tersebut dengan merujuk pada fakta bahwa ada dokter di tim Juve yang divonis bersalah dan dihukum kurungan penjara dalam waktu lama.
"Saya rasa ini adalah sebuah kultur yang eksis di Juventus. Mereka memiliki seorang dokter yang sebelumnya pernah dipenjara selama 22 bulan. Kami berdebat soal aspek negatif olahraga dan doping dan kami menyoroti apa yang terjadi di Juve di awal tahun 2000an," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Pilih Klub Baru, Ibrahimovic Tak Pentingkan Uang
- Raiola: Ibra Lakukan Kejahatan Pada Kemanusiaan Jika Pensiun
- Joe Hart Si Pembunuh Penalti
- 'West Ham Harus Coba Rekrut Ibrahimovic'
- Ibrahimovic Samai Pencapaian Legendaris Weah
- Tampil Buruk Lawan City, Ibrahimovic Panen Kritik
- Blanc: Ibrahimovic Bagaikan Alami Roller-Coaster
- Ibrahimovic 48 Gol, Sejajar Shevchenko
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Juventus, AC Milan Siapkan Pemuda 18 Tahun
Liga Italia 8 April 2016, 21:51
-
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Juventus
Liga Italia 8 April 2016, 16:00
-
Prediksi AC Milan vs Juventus 10 April 2016
Liga Italia 8 April 2016, 16:00
-
Honda: Ada Banyak Cara Untuk Kalahkan Juventus
Liga Italia 8 April 2016, 15:45
-
Golazo Milan vs Juventus: Lob Super Shevchenko
Open Play 8 April 2016, 14:04
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR