Pemain berusia 23 tahun tersebut merupakan pemain kunci yang membantu Palermo promosi ke Serie A musim ini dengan mencetak 14 gol dari 28 laga. Kini Hernandez sedang fokus membela negaranya di Piala Dunia 2014.
Inter sendiri memang sedang mencari striker baru guna menyongsong musim depan. Pasalnya stok di lini depan mereka hanya tinggal menyisakan Mauro Icardi dan Rodrigo Palacio saja.
"Bila Inter ingin Hernandez pertama kali mereka harus menunjukkan terlebih dahulu kalau punya uang untuk membelinya. Saya tidak mau mengatakan berapa harga yang saya minta karena proses transfer berjalan diam-diam. Tapi saya mau menunjukkan bahwa harga 10-15 juta Euro saja tidak cukup," ujar Zamparini kepada Radio 2.
"Harganya tak ada hubungannya apakah dia akan jadi pilihan utama Uruguay di Piala Dunia. Javier Pastore bukan starter di Argentina tapi PSG memberi saya 42 juta Euro untuk menebusnya. Katakanlah 17 juta Euro untuk bisa menjual pemain muda," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Caceres Sempat Alami Masa Sulit di Juventus
Liga Italia 13 Juni 2014, 23:26
-
Milan Rencanakan Barter Balotelli Dengan Falcao?
Liga Italia 13 Juni 2014, 20:34
-
M'Vila Setuju Pindah ke Inter?
Liga Italia 13 Juni 2014, 05:01
-
Milan Tolak Tawaran Benfica Untuk Cristante
Liga Italia 13 Juni 2014, 01:08
-
Ingin Abel Hernandez, Inter Harus Siapkan Dana 17 Juta Euro
Liga Italia 13 Juni 2014, 00:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR