Bola.net - - Keinginan Inter Milan untuk mendapatkan winger Paris Saint Germain, Angel Di Maria nampaknya benar-benar serius. Perwakilan kubu La Beneamata dikabarkan akan segera terbang ke Paris untuk mengadakan negosiasi mengenai transfer sang pemain.
Nama Di Maria pada bursa transfer musim panas ini kerap dihubungkan dengan Inter Milan. Kubu Nerrazurri dikabarkan menjadikannya sebagai buruan nomer satu mereka dalam bursa transfer ini.
Di Maria sendiri kabarnya menjadi pemain yang didambakan oleh pelatih anyar Inter, Luciano Spalletti untuk bermain di Giuseppe Meazza musim depan. Spalletti percaya jika mantan pemain Real Madrid ini memiliki kualitas yang mumpuni untuk mendongkrak lini serang Inter musim depan.
Angel Di Maria
Menurut laporan yang dilansir Football italia, kubu Inter akan segera melakukan perundingan dengan PSG mengenai transfer Di Maria. Untuk itu mereka akan segera mengirimkan perwakilan ke Paris untuk menuntaskan transfer sang pemain.
Kubu PSG sendiri kabarnya bersedia melepas Di Maria pada kisaran harga 63 Juta Euro. Namun kubu La Beneamata berharap agar nilai tersebut bisa turun di kisaran angka 50 Juta Euro agar transfer tersebut bisa terlaksana.
Di Maria sendiri tampil cukup apik di PSG musim lalu. Ia mencetak 14 gol dan 15 Assit dari 43 penampilan bagi Les Parisien musim lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Ramaikan Perburuan Cuadrado
Liga Inggris 1 Juli 2017, 19:10
-
Inter Gelar Negosiasi Dengan PSG Untuk Di Maria
Liga Italia 1 Juli 2017, 18:30
-
Liga Spanyol 1 Juli 2017, 17:50

-
Marquinhos Bahagia Perpanjang Kontrak di PSG
Liga Eropa Lain 1 Juli 2017, 16:40
-
Abaikan MU, Marquinhos Perpanjang Kontrak di PSG
Liga Eropa Lain 1 Juli 2017, 15:27
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR