Bola.net - - Manchester United dikabarkan telah menghubungi Inter Milan lagi hari ini untuk memberikan tawaran baru untuk Ivan Perisic. Namun tawaran itu dinilai masih belum memenuhi keinginan Nerazzurri.
Pemain internasional Kroasia itu telah banyak dikaitkan kepindahannya ke Manchester United pada musim panas ini. Namun transfer itu justru berjalan lambat dan berlarut-larut.
Beberapa waktu lalu dikabarkan bahwa Manchester United telah datang dengan proposal baru senilai 42 juta euro untuk Perisic. Namun tawaran itu ditolak Inter yang menginginkan tak kurang dari 50 juta euro.
Dan baru-baru ini dilaporkan oleh Sky Sport Italia, perwakilan The Red Devils kembali datang menemui Nerazzurri membawa proposal baru. Namun lagi-lagi tawaran itu ditolak karena dinilai belum mendekati harga 50 juta euro beserta bonus-bonus yang dipatok Inter.
Perisic sendiri dikabarkan akan menjadi bagian dalam rencana pelatih baru Luciano Spalletti setelah keuangan klub kembali seimbang. Namun pemilik Suning Grup dikabarkan tak akan keberatan melepas Perisic bila ada tawaran yang sesuai dengan keinginan mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keane Laku, MU Ikut Kecipratan Rejeki
Liga Inggris 4 Juli 2017, 21:31
-
Masa Depan Rooney Tergantung Transfer Morata
Liga Inggris 4 Juli 2017, 20:32
-
'Permainan Ferdinand Lebih Cerdas Timbang Terry'
Liga Inggris 4 Juli 2017, 15:40
-
Ragukan Valverde, Neymar Berminat ke MU
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 15:00
-
MU Berpeluang Dapatkan Schmeichel
Liga Inggris 4 Juli 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR