Eks bintang Borussia Dortmund itu kesulitan menembus tim inti Madrid sejak berlabuh di Santiago Bernabeu dengan nilai transfer 10 juta Euro. Pelatih Madrid Jose Mourinho pun dikabarkan siap melepasnya ke klub lain di bursa musim panas nanti.
Menurut Tuttosport, Inter lebih berpeluang mendapatkan Sahin daripada Malaga, karena klub La Liga itu hanya menyiapkan proposal peminjaman, bukan pembelian.
Spekulasi lain menyebutkan, ada satu klub lagi yang juga berminat memakai jasa playmaker Turki itu, yaitu Manchester United. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 20 Mei 2012, 18:45

-
9 Pemain Madrid Masuk Nominasi Onze d'Or
Liga Spanyol 20 Mei 2012, 11:08
-
Suarez Dukung CR7 Menangkan Ballon d'Or
Liga Champions 20 Mei 2012, 11:00
-
Ucapan Selamat Barca Dan Madrid Untuk Chelsea
Liga Champions 20 Mei 2012, 10:00
-
Liga Italia 20 Mei 2012, 04:00

LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR