Bola.net - - Inter Milan dipastikan tidak keberatan untuk melepas Stevan Jovetic di bursa transfer musim panas mendatang. Namun, Inter juga dipastikan tidak akan memberikan harga diskon kepada Jovetic bagi klub yang ingin mendapatkannya.
Inter sendiri musim lalu meminjamkan Jovetic kepada . Bermain di La Liga, Jovetic mencatat aksi yang cukup impresif. Dia mendapatkan kesempatan bermain secara reguler. Bermain pada 29 laga kompetitif, Jovetic mampu menyumbangkan tujuh gol dan lima assist.
Sevilla pun berniat untuk mempermanenkan status Jovetic dari sekedar pemain pinjaman. Peluang klub asal Andalusia ini pun cukup tinggi. Saat dipinjamkan, Jovetic punya klausul pembelian di akhir masa peminjaman dengan mahar transfer senilai 13,5 juta euro.
Sevilla siap menebus Jovetic. Namun, mereka akan mengajukan keringanan harga. Hanya saja, niat Sevilla tersebut tidak disambut baik oleh Inter. Direktur Olahraga Inter, Walter Sabatini memastikan bahwa tidak ada diskon untuk pemain berusia 27 tahun.
“Kami memang sedang melakukan evaluasi terkait dengan situasi yang terjadi. Tapi saya tidak berpikir akan ada [diskon] untuk hal ini. Karena pemain kami juga memilki banyak ketertarikan lain di pasar transfer,” kata Sabatini.
Jovetic pekan ini baru saja mencuri perhatian bersama dengan Timnas Montenegro. Mantan pemain Fiorentina ini mencetak hattrick pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 saat melawan Armenia. Hattrick Jovetic membawa negaranya menang dengan skor 4-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Sudah Dapatkan Bek Pengganti Pepe
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 23:47
-
Zidane Minati Servis Riyad Mahrez
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:30
-
Eriksen: Bela Barcelona Adalah Sebuah Mimpi
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:20
-
Sebelum Tolak MU, Griezmann Izin ke Simeone
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:10
-
Saviola: Mbappe Akan Main di Klub Terbesar Dunia
Liga Eropa Lain 12 Juni 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR