Bola.net - - Mantan striker AS Monaco, Javier Saviola, mengaku tak ragu sama sekali soal potensi yang dimiliki Kylian Mbappe.
Saviola, yang juga pernah membela Real Madrid dan Barcelona, mengatakan Mbappe ditakdirkan untuk membela klub terbesar dunia.
Mbappe sendiri sudah menarik perhatian banyak orang sejak ia menunjukkan aksi impresif di Les Monegasques, dan sukses membantu mereka menjuarai Ligue 1 dan menembus babak semifinal Liga Champions.
Real Madrid dan Arsenal kini disebut sebagai klub yang paling meminatinya, meski Monaco konon tak ingin melepasnya dengan harga kurang dari 100 juta euro.
Kylian Mbappe.
"Dia mungkin salah satu striker dengan potensi terbesar sekarang," tutur Savioa menurut So Foot.
"Dia amat muda dan dia akan diminati oleh banyak klub terbaik dunia, meski tim yang ada di Monaco sekarang sudah menunjukkan bahwa mereka ada di level yang hebat."
"Memori saya soal Rocher? Amat bagus. Kami finish di peringkat tiga Ligue 1, itu adalah tim yang amat kompetitif dan sudah memenangkan fase grup Liga Champions. Saya masih menjalin hubungan baik dengan tim dari era itu. Dan saya terhormat dilatih Didier Deschamps, pelatih yang sempurna."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Sudah Dapatkan Bek Pengganti Pepe
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 23:47
-
Zidane Minati Servis Riyad Mahrez
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:30
-
Eriksen: Bela Barcelona Adalah Sebuah Mimpi
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:20
-
Sebelum Tolak MU, Griezmann Izin ke Simeone
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:10
-
Saviola: Mbappe Akan Main di Klub Terbesar Dunia
Liga Eropa Lain 12 Juni 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR