Bola.net - - Klub Serie A, Torino dikabarkan sedang mempersiapkan tawaran kontrak baru kepada penyerang mudanya, Andrea Belotti. Hal ini sebagai antisipasi adanya ketertarikan dari Manchester United.
Belotti musim ini tampil gemilang di Serie A. Sudah delapan gol mampu dikreasinya. Pemain berusia 22 tahun ini juga sudah membuktikan ketajamannya bersama timnas Italia dengan mencetak tiga gol dari lima penampilan.
Aksi apik Belotti ini sontak membuat banyak klub tertarik untuk memboyongnya. Di antaranya yakni Manchester United dan juga Arsenal. Kedua tim ini disinyalir siap mengeluarkan dana besar untuk menebus Belotti.
Torino pun memberikan respon. Seperti dikutip dari Gazzetta dello Sport, Torino dalam waktu dekat akan segera memanggil Belotti untuk duduk bersama membicarakan kontrak baru.
Klub asal kota Turin ini siap menaikkan gaji Belotti. Jika semula gaji Belotti hanya 900.000 euro per musim, maka ia punya kesempatan untuk mendapatkan 1,5 juta euro per musim. Kenaikan yang cukup signifikan.
Selain itu, Torino juga menerapkan klausul buyout dalam kontrak barunya. Sumber tersebut menyebutkan bahwa Torino akan memasang klausul buyout sebesar 50 juta euro. Harga yang dinilai cukup efektif untuk membuat klub lain berpikir ulang untuk membelinya.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Hysaj Tanggapi Positif Ketertarikan MU
Liga Inggris 17 November 2016, 22:56
-
Kanchelskis Nilai Pogba dan Rashford Akan Jadi Bintang di Eropa
Liga Inggris 17 November 2016, 22:54
-
Soal Insiden Teler, Klopp Bela Rooney
Liga Inggris 17 November 2016, 22:53
-
MU Masih Optimistis dengan Pemilihan Mourinho
Liga Inggris 17 November 2016, 22:33
-
Walcott Mungkin Tak Bisa Main untuk Hadapi MU
Liga Inggris 17 November 2016, 22:05
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR