Baru-baru ini, sang pemain mengungkapkan janjinya akan perubahan. Ia bersumpah ingin merubah sikapnya jadi lebih baik di masa depan.
"Dibandingkan dengan masa lalu, banyak hal yang sudah berubah ... Saya akan mencoba merubah beberapa sikap saya. Namun saya akan tinggal," jelasnya menurut laporan yang diturunkan oleh majalah Buone Notizie. Ini sekaligus merupakan pertanda bahwa Balo akan tetap berada di San Siro.
"Saya sudah menanamkan dengan baik dalam pikiran saya, sambutan hangat para fans ketika saya bergabung dengan tim ini (AC Milan), " tutupnya.
Pada laga terakhir melawan Catania, Balotelli sempat dilaporkan tersangkut kasus rasisme dengan Nicolas Spolli. Meski beberapa saat kemudian, sang bek menyebut bahwa itu hanya masalah salah paham. [initial]
(buo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Direktur Olahraga AC Milan Resign?
Liga Italia 4 Desember 2013, 21:35
-
Barbara Berlusconi Kontak Direktur Olahraga Hellas Verona
Liga Italia 4 Desember 2013, 21:14
-
Balotelli: Saya Akan Ubah Sikap Saya
Liga Italia 4 Desember 2013, 20:05
-
Pesona Balotelli Pun Memikat David Luiz
Liga Italia 4 Desember 2013, 12:38
-
Soal Rasisme, Balotelli Keluarkan Kicauan Sarkastik
Liga Italia 4 Desember 2013, 11:13
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR