Bianconeri saat ini memang tengah disibukkan upaya mencari penyerang anyar. Pasalnya, striker gres mereka, Alvaro Morata, langsung cedera lutut tak lama setelah menuntaskan transfernya dari Real Madrid.
Berdasarkan pemeriksaan tim medis, Morata harus absen selama sekitar enam pekan. Hal itu membuat sang allenatore anyar Juve, Massimiliano Allegri meminta pihak manajemen untuk mendatangkan satu striker lagi.
Menurut laporan Football Italia, Juve pun akhirnya melirik nama Boriello. Terlebih, pemain berusia 32 tahun itu masuk dalam daftar pemain yang bisa dipinjam dan setipe dengan gaya main Morata.
Boriello sendiri bukan muka asing bagi Juve. Dia pernah memperkuat si Nyonya Tua pada bulan Januari hingga Juni 2012 lalu. Ia bermain sebanyak 13 laga dan menyumbangkan dua gol. [initial]
Baca Juga:
- Vidal Bahas Masa Depannya Dengan Juve Pekan Ini
- Teken Kontrak Anyar, Pogba Buat Chelsea-City Gigit Jari
- Soal Kontrak Lichtsteiner, Juve Diberi Peringatan
- Allegri Nilai Juve Butuh Striker Anyar
- Benitez: Target Napoli, Rajai Serie A
- Marotta Sebut Media Inggris Salah Paham Soal Vidal
- Juventus Berhasil Dapatkan Romulo?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Pertimbangkan Gaet Boriello
Liga Italia 27 Juli 2014, 22:48
-
Vidal Bahas Masa Depannya Dengan Juve Pekan Ini
Liga Italia 27 Juli 2014, 22:20
-
Teken Kontrak Anyar, Pogba Buat Chelsea-City Gigit Jari
Liga Italia 27 Juli 2014, 21:31
-
Soal Kontrak Lichtsteiner, Juve Diberi Peringatan
Liga Italia 26 Juli 2014, 23:11
-
Tantang Juve, Stefan Hansson Ingin ISL Stars Bikin Kejutan
Bola Indonesia 26 Juli 2014, 22:50
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR