Tuttosport menyebut jika Bianconeri sudah mengirim mata-mata untuk memantau laga De Amsterdammers kontra AZ Alkmaar akhir pekan kemarin, bahkan dua petinggi Juve sekaligus hadir di AFAS Stadion yakni Beppe Marotta dan Fabio Paratici.
Juve dipercaya mengincar beberapa nama di skuad asuhan Frank De Boer tersebut. Tak tanggung-tanggung, tiga talenta sekaligus berada dalam monitor sang juara Serie A yakni penyerang Davy Klaassen (21 tahun), Lasse Schone (28 tahun) dan Daley Blind (24 tahun).
Ketiganya tampil menawan dalam pantauan mata-mata Juve dengan Klaassen dan Schone mencatatkan namanya di papan skor dalam laga yang dimenangi Ajax 3-1 tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tunggu Peluang Untuk Dapatkan Pemain Baru
Liga Italia 20 Agustus 2014, 23:24
-
Juventus Juga Tertarik Memphis Depay
Liga Italia 20 Agustus 2014, 21:00
-
'Belum Terlambat Bagi Juventus Untuk Jual Vidal'
Liga Italia 20 Agustus 2014, 19:00
-
Juve Rancang 'Perampokan' Ajax
Liga Italia 20 Agustus 2014, 15:15
-
Conte Sebenarnya Tunggu Tawaran Dari Klub Top
Piala Dunia 20 Agustus 2014, 02:17
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR