Bola.net - - Penguasa Serie A, , rupanya masih belum puas dengan skuat yang sudah dimiliki. Bianconeri saat ini dikabarkan sedang membidik gelandang muda asal Argentina, Santiago Ascacibar.
Ascacibar saat ini memang sedang menjadi perbincangan hangat di Argentina. Pasalnya, pada usia yang baru menginjak 20 tahun, ia sudah mampu menembus tim utama Estudiantes dan bermain secara reguler sebagai pemain inti. Ascacibar sudah bermain di 23 laga.
Berposisi sebagai gelandang bertahan, pemain yang bertinggi badan 174 cm ini pun dijuluki sebagai 'Javier Mascherano baru' oleh publik Argentina. Penempatan posisi dan gaya bermainnya mirip dengan gelandang yang kini membela klub Barcelona.
Juventus pun dibuat terkesima oleh talenta Ascacibar dan berniat untuk membelinya di bursa transfer musim panas mendatang.
Dikutip dari Tuttopsort, Juve akan membeli Ascacibar dan kemudian langsung meminjamkan ke klub lain. Si Nyonya Tua ingin pemainnya dapat kesempatan bermain reguler dan punya pengalaman di Serie A. Selain itu, Juve meminjamkan Ascacibar karena dia belum memiliki pasport negara Uni-Eropa.
Jika transfer Ascacibar sukses, maka Juva sudah mendapatkan dua klub yang siap menampung sang pemain yakni Sassuolo dan Bologna.
Ascacibar sendiri, selain tampil reguler di Estudiantes, juga menjadi andalan di Timnas Argentina berbagai kelompok umur. Ia menjadi bagian dari Argentina yang bermain di Olimpiade 2016 dan juga Piala Dunia -20 beberapa waktu lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan ke Juve, Tolisso Resmi Merapat ke Bayern
Liga Eropa Lain 14 Juni 2017, 23:27
-
Juventus Bidik 'Mascherano Baru'
Liga Italia 14 Juni 2017, 17:48
-
Trofi Serie A & Coppa Italia di Juventus Museum
Open Play 14 Juni 2017, 17:15
-
Ronaldo, 13 Gol Final Untuk Real Madrid
Liga Champions 14 Juni 2017, 12:53
-
Pemain-Pemain Yang Bersinar Setelah Dijual Jose Mourinho
Editorial 14 Juni 2017, 12:30
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR