
Bola.net - Raksasa Serie A, Juventus dikabarkan berniat membajak Zinedine Zidane dari Real Madrid pada musim panas mendatang.
Sejak kembali ditunjuk menangani Real Madrid, Zidane mampu membawa Los Blancos bangkit dari keterpurukan dan bahkan kini memuncaki klasemen sementara La Liga.
Meski demikian, Daily Mail menyebut bahwa Zidane berpotensi memilih hengkang pada musim panas nanti akibat adanya ketidakpuasan dari skuad Real Madrid.
Ketertarikan Juventus
Situasi ini pun kabarnya coba dimanfaatkan Juventus dengan melayangkan tawaran senilai 8 juta euro dengan kontrak selama tiga tahun kepada Zidane.
Juventus ingin agar Zidane menjadi allenatore baru menggantikan Maurizio Sarri yang banyak mendapat kritik di musim pertamanya menangani Bianconeri.
Banyak pihak menganggap filosofi yang dibawa Sarri tak cocok untuk diterapkan di Juventus. Hal inilah yang menyebabkan La Vecchia Signora belum bisa tampil konsisten musim ini.
Kedekatan Zidane dengan Juventus
Zidane sendiri memiliki hubungan dekat dengan Juventus. Ia pernah memperkuat Juve pada periode 1996 hingga 2001 silam dan sukses mempersembahkan dua Scudetto.
Tak hanya itu, Zidane juga diklaim berhubungan baik dengan presiden Juventus, Andrea Agnelli. Karena itu, negosiasi antara kedua pihak diyakini tak akan menemui kesulitan.
Meski demikian, jika menang berniat merekrut Zidane pada musim panas nanti, maka Juventus harus membayar biaya kompensasi terhadap Real Madrid.
Sumber: Daily Mail
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catat! Ini Jadwal Baru Serie A Pekan 27 dan 28
Liga Italia 7 Maret 2020, 23:46
-
Juventus Ingin Bajak Zinedine Zidane dari Real Madrid
Liga Italia 7 Maret 2020, 06:49
-
Houssem Aouar: Saya Bangga Diincar Juventus
Liga Italia 7 Maret 2020, 05:48
-
Sulit Akur dengan Neymar dan Mbappe, Icardi Menuju ke Juventus?
Liga Eropa Lain 7 Maret 2020, 04:19
-
Setelah Messi dan Ronaldo, Terbitlah Haaland
Bundesliga 6 Maret 2020, 23:52
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR