Elkann adalah pewaris utama di keluarga Agnelli yang saat ini menjabat Presiden Fiat Chrysler Group, perusahaan pemilik Juve. Elkann menyebut Juventus saat ini dalam fase perubahan untuk menggarap proyek jangka panjang.
"Saya masih optimis. Tim ini sudah mengalami perubahan besar karena kami membangun proyek jangka panjang. Juve sudah mengeluarkan banyak sumber daya untuk membangun tim yang kuat. Juve sudah membuktikan diri bahwa klub ini selalu memiliki visi jangka panjang," tegas Elkann seperti dilansir Football Italia.
Meski kinerja Juve musim ini masih buruk, Elkann yakin performa Bianconeri akan meningkat. Ia ingat ketika memulai proyek jangka panjang beberapa tahun silam.
"Dulu tak ada yang percaya ketika kami meletakkan benih tim tangguh yang sudah memenangkan Scudetto empat kali. Juve selalu berani, punya visi dan tahu harus berinvestasi kepada pemain muda. Tentu semua tim harus belajar untuk menyatu, tapi saya optimis." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semua Pihak Harus Sabar Lihat Sisi Baru Juventus
Liga Italia 10 September 2015, 16:09
-
Di Livio: Hernanes Trequartista Terbaik di Serie A
Liga Italia 10 September 2015, 10:44
-
Pujian Lippi Buat Perisic, Icardi dan Jovetic
Liga Italia 10 September 2015, 10:35
-
Di Livio: Juventus Akan Bangkit
Liga Italia 10 September 2015, 10:19
-
Dengan Kekuatan Barunya, Roma Berbahaya
Liga Italia 10 September 2015, 08:19
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR