Bola.net - - Geliat Juventus dalam mendapatkan pemain mulai terlihat walau bursa transfer Serie A belum dibuka. Kali ini, juara bertahan Serie A tersebut dikabarkan tengah mendekati gelandang Sampdoria, Dennis Praet.
Menurut laporan Sportitalia, Bianconeri mengungguli tim besar Serie lainnya seperti Inter Milan dan AS Roma dalam perburuan sang pemain. Juventus bahkan dikabarkan telah menawarkan kontrak berdurasi empat tahun kepada pemain asal Belgia itu.
Media tersebut menambahkan bahwa Juventus telah menyiapkan dana segar berkisar 25-30 juta Euro. Selain itu, mereka juga menambahkan pemain muda, Rolando Mandragora, dalam penawarannya.
Pada musim ini, pemain berumur 24 tahun tersebut sukses menciptakan satu gol dan tiga assist dalam 35 penampilannya. Selain itu, ia juga sukses membawa Sampdoria finis di peringkat sembilan klasemen Serie A.
Praet pun bukan satu-satunya gelandang yang diburu oleh Juventus. Bintang Liverpool, Emre Can, bahkan dikabarkan akan segera bergabung dengan klub tersebut usai laga final Liga Champions nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Terdepan Dapatkan Praet
Liga Italia 23 Mei 2018, 15:21
-
MU Tak Akan Jual Martial di Inggris
Liga Inggris 23 Mei 2018, 11:52
-
Liga Inggris 23 Mei 2018, 11:44

-
AC Milan Panaskan Perburuan Morata
Liga Italia 23 Mei 2018, 11:24
-
Can Diklaim Hengkang Dari Liverpool Karena Uang
Liga Inggris 23 Mei 2018, 10:08
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR