Pria asal Belanda itu hanya menangani tim selama enam bulan sejak mengambil alih tanggung jawab dari Massimiliano Allegri. Rossoneri kini sudah menunjuk Filippo Inzaghi sebagai pelatih yang baru mulai musim depan.
"Soal Clarence Seedorf bisa saya katakan selalu menyenangkan bekerja bersama dia. Periode saat kami bekerja bersama selalu terjalin sangat profesional dan tulus. Fakta bahwa itu adalah pengalaman pertamanya melatih bukanlah masalah utama," ungkap Kaka kepada reporter saat perkenalan sebagai pemain baru Sao Paulo.
Kaka pun lantas tak lupa mendoakan yang terbaik untuk karir Inzaghi yang ditunjuk sebagai pelatih baru Milan. Kaka dan Inzaghi sudah sama-sama mengenal karena pernah bermain bersama-sama.
"Saya mendoakan Pippo yang terbaik. Dia teman yang hebat dan orang yang baik."[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Merasa Senang Dilatih Seedorf
Liga Italia 7 Juli 2014, 20:14
-
Pato Segera 'Berkhianat' ke Inter?
Liga Italia 7 Juli 2014, 15:51
-
Balotelli Ketahuan Merokok Lagi
Bolatainment 7 Juli 2014, 04:56
-
Agen Konfirmasi Kabar Transfer Joel Campbell ke Milan
Liga Champions 5 Juli 2014, 20:51
-
Matri Tetap Buka Kemungkinan Pindah dari Milan
Liga Italia 4 Juli 2014, 23:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR