Bola.net - - Winger Juventus, Federico Bernardeschi mengaku bahagia dengan satu gol yang dia cetak dalam kemenangan 4-1 atas SPAL 2013.
Datang dari Fiorentina pada musim panas ini, Bernardeschi belum mampu tampil reguler di Juventus. Namun dia menegaskan bahwa kerja keras selalu dia lakukan dan siap ketika dibutuhkan.
Melawan SPAL, Bernardeschi tampil sebagai starter dan mencetak gol pembuka Bianconeri pada menit ke-14 sebelum digandakan oleh Paulo Dybala lewat tendangan bebas pada menit ke-22. SPAL sempat membuat kedudukan menjadi 2-1 di babak pertama setelah mencetak gol pada menit ke-34 lewat aksi Alberto Paloschi.
Di babak kedua, Juventus mampu menambah dua gol lagi lewat aksi Gonzalo Higuain pada menit ke-65 dan Juan Cuadrado pada menit ke-70.
"Saya bahagia dan saya mendedikasikan gol ini kepada semua orang yang telah mendukung saya," ujarnya.
"Anda harus menunggu giliran anda terutama ketika di klub besar seperti ini, memberikan 100 persen di setiap sesi latihan dan kapan pun ketika anda dipanggil," sambungnya.
"Inilah yang harus dilakukan oleh seorang profesional sejati. Saya yakin bahwa kerja keras terbayarkan," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Juve, Ini Petuah Suso Untuk Milan
Liga Italia 26 Oktober 2017, 22:25
-
De Rossi Yakin Buffon Tak Ada Duanya
Liga Italia 26 Oktober 2017, 19:03
-
Diincar City, Ghoulam Lebih Pilih Juventus
Liga Italia 26 Oktober 2017, 12:17
-
Ini Masalah Juventus Saat Ini Menurut Bernardeschi
Liga Italia 26 Oktober 2017, 11:46
-
Terungkap, Juve dan Napoli Pernah Tolak Icardi
Liga Italia 26 Oktober 2017, 11:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR