Bola.net - Juventus mempertahankan puncak klasemen pada pekan ke-11 Serie A musim 2019/2020. Si Nyonya Tua sempat kehilangan posisi puncak selama beberapa jam karena Inter Milan bermain lebh dulu.
Pada pekan ke-11, Inter Milan berjumpa Bologna di Stadion Dell'Ara, Minggu (3/11/2019) pukul 00.00 WIB. Tim arahan Antonio Conte tersebut menang dengan skor 1-2 lewat gol yang diborong penyerang Romelu Lukaku.
Hasil tersebut membuat Inter mendapat 28 poin dari 11 kali berlaga. Inter sempat berada di puncak klasemen, sebelum laga Torino vs Juventus digelar pada pukul 02.45 dini hari WIB. Juventus menang dengan skor 0-1 pada laga Derby della Mole.
Juventus mendapatkan tiga poin berkat gol yang dicetak Matthijs de Ligt pada menit ke-70. Pemain asal Belanda membobol gawang Salvatore Sirigu menyambut umpan Gonzalo Higuain. Sirigu sebenarnya tampil sangat bagus pada duel sesama klub asal Turin tersebut.
Juventus, berkat kemenangan atas Torino, kini mengumpulkan 29 poin. Juventus kembali ke puncak klasemen dengan keunggulan satu poin atas Inter Milan.
Hasil pertandingan dan klasemen
Hasil pertandingan pekan ke-11 Serie A 2019/2020 hingga Minggu (3/11/2019) pagi WIB:
Sabtu 02/11/19
- Roma 2 - 1 Napoli
Minggu 03/11/19
- Bologna 1 - 2 Inter Milan
- Torino 0 - 1 Juventus
Klasemen sementara pekan ke-11 Serie A:
Sumber: Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matthijs De Ligt Cetak Gol Sekaligus Sejarah untuk Juventus
Liga Italia 3 November 2019, 23:16
-
Matthijs De Ligt Bantah Bikin Handsball di Derby Della Mole
Liga Italia 3 November 2019, 08:00
-
Girangnya Matthijs De Ligt Jadi Pahlawan Kemenangan Juventus
Liga Italia 3 November 2019, 07:30
-
3 Tim Minati Emre Can, Bagaimana Peluang Manchester United?
Liga Inggris 3 November 2019, 07:00
-
Man of the Match Torino vs Juventus: Matthijs De Ligt
Liga Italia 3 November 2019, 05:40
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR