Bola.net - - Antonio Cassano mengatakan adalah sebuah lelucon untuk mencoba membandingkan Paulo Dybala dan Lionel Messi, karena menurutnya level pemain jauh di atas striker .
Musim penuh kedua Dybala di Turin membuat sang pemain membantu Bianconeri menuju gelar Serie A keenam mereka secara beruntun, di mana pemain 24 tahun sejauh ini sudah mencetak 11 gol.
Performanya di atas lapangan membuat banyak orang mengatakan ia layak menjadi penerus Messi di Argentina, dan mungkin Barcelona.
Namun demikian, mantan pemain Italia mengaku tak terlalu terkesan dengan perbandingan tersebut, meski musim ini Dybala sudah membuat 14 gol dalam 19 pertandingan.
Lionel Messi.
"Dia adalah pemain yang hebat, namun bukan sosok seorang juara," tutur Cassano di Corriere dello Sport.
"Tahun lalu ketika ada banyak orang yang membandingkannya dengan Messi, saya tertawa."
"Kita bahkan tak seharusnya bercanda soal itu. Tolong, Leo ada di level yang berbeda. Higuain, Pjanic, dan Buffon adalah tiga sosok juara yang sekarang ada di Serie A."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Figo Dukung Inter Jungkalkan Juve dan Napoli
Liga Italia 15 Januari 2018, 18:45
-
Dikaitkan Dengan Juventus dan Inter, Torreira Pilih Bersabar
Liga Italia 15 Januari 2018, 14:25
-
Komparasi Messi dan Dybala Bikin Cassano Tertawa
Liga Italia 15 Januari 2018, 12:20
-
Ozil Tertarik Dengan Proposal Tawaran Dari Juventus?
Liga Inggris 15 Januari 2018, 11:45
-
Diminati Juve, Penyerang 19 Tahun dari Korea Utara Merespon
Liga Italia 15 Januari 2018, 07:39
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR