Bola.net - - Pemain bertahan Napoli, Kalidou Koulibaly mengatakan bahwa Gonzalo Higuain mampu mencetak gol ke gawang mereka karena tahu betul sistem pertahanan timnya.
Higuan memang mengenal betul tim yang dia hadapi akhir pekan lalu, Napoli. Musim lalu, Higuain adalah top skor Napoli sebelum pindah ke Juventus musim panas ini.
Bukan hanya mengenal betul sistem pertahanan mereka, tapi Higuain juga sukses menyakiti mereka lewat gol penentu kemenangan 2-1 Juventus pada pertandingan tersebut.
Sebelum gol dari Higuain, kedua tim bermain imbang 1-1 lewat gol Leonardo Bonucci dan Jose Callejon.
"Higuain? Tak ada yang berbicara dengan dia, itu adalah pertandingan penting dan kami mencoba untuk memainkan permainan kami," ujarnya.
"DIa tahu kami dan dia mencetak gol melalui sesuatu yang dia tahu tentang yang kami kerjakan dalam sesi latihan. Saya menyesal dia mencetak gol," sambungnya.
"Kami bermain baik dan itu selalu sulit bermain di stadion ini. Sekarang kami perlu berkonsentrasi pada pertandingan selanjutnya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Tertarik Dapatkan Pemain Sensasional Juventus Ini
Liga Inggris 31 Oktober 2016, 23:21 -
Juve Dilarang Berpuas Diri Meski Terus Dapat Hasil Positif
Liga Champions 31 Oktober 2016, 18:59 -
Buffon Minta Juve Bantu Pjanic Keluarkan Potensinya Terbaiknya
Liga Italia 31 Oktober 2016, 18:33 -
Buffon Berambisi Jadikan Juve Sebagai Klub Terbesar Eropa
Liga Champions 31 Oktober 2016, 18:04 -
Buffon Kecewa Cara Protes Rekan-rekannya Untuk Gol Pjanic vs Milan
Liga Italia 31 Oktober 2016, 16:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR