Bola.net - - Diego Maradona nampaknya sangat sakit hati karena Napoli kalah dari Juventus. Dalam pertandingan giornata 10 Serie A akhir pekan ini, Juventus mengalahkan Napoli dengan skor tipis 2-1.
Juve unggul lebih dulu lewat Leonardo Bonucci sebelum kemudian Jose Callejon menyamakan kedudukan. Gonzalo Higuain yang musim panas ini dibeli Juventus dari Napoli menciptakan drama dengan mencetak gol kemenangan. Maradona menyindir Higuain sebagai pengkhianat.
"Saya bukan pengkhianat. Saya tak peduli dengan apa yang dilakukan Higuain, dia bisa terus menjalani kehidupannya, saya tak peduli. Saya santai karena saya tidak pernah mengkhianati Napoli. Hati saya selalu jadi seorang neapolitan," tegas Maradona seperti dilansir Football Italia.
Namun Maradona juga mengaku sakit hati karena Napoli kalah. Ia yakin Napoli pada zamannya akan bisa mengalahkan Juve saat ini.
"Ini adalah ulang tahun ke-56 saya, tapi saya sedih karena kami kalah dari Juventus. Tim Napoli zaman saya akan mencetak empat gol ke tim Juve yang ini. Jika kalian tidak tahu itu, tanya ayah kalian. Tim Juve ini tidak sekuat yang pernah saya hadapi dulu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Sindir Higuain Sebagai Pengkhianat
Liga Italia 30 Oktober 2016, 18:14
-
Buffon Tak Puas Dengan Performa Juventus
Liga Italia 30 Oktober 2016, 16:17
-
Bobol Gawang Mantan, Allegri Puji Higuain
Liga Italia 30 Oktober 2016, 05:25
-
Allegri: Kemenangan Penting Tapi Bukan Penentu
Liga Italia 30 Oktober 2016, 05:18
-
Bonucci dan Selebrasi Gol Untuk Keluarga
Liga Italia 30 Oktober 2016, 05:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR