Mantan pilar River Plate itu membawa Giallorossi unggul dua gol di babak pertama. Namun untuk kali kesekian, pasukan Zdenek Zeman gagal mempertahankannya dan harus tersungkur oleh gol Maurizio Domizzi serta dua gol Antonio Di Natale di babak kedua.
Meski cukup puas dengan performanya sendiri yang sudah mencetak lima gol musim ini, Lamela mengaku mereka harus cepat berbenah jika tak ingin terpuruk lebih jauh. "Kami merasa geram. Saya tak paham alasan di balik kekalahan ini," tuturnya pada La Gazzetta dello Sport.
"Di masa depan, kami harus terus bekerja dengan spirit yang tepat. Kami bekerja keras di sesi latihan, sungguh aneh di lapangan kami tak bisa meraih hasil yang benar," pungkasnya. (gaz/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lamela: Kekalahan Roma Sulit Dijelaskan
Liga Italia 30 Oktober 2012, 13:20
-
Zeman: Roma Kehilangan Tujuh Poin Karena Wasit
Liga Italia 29 Oktober 2012, 20:26
-
Zeman Sesalkan Keputusan Wasit di Serie A
Liga Italia 29 Oktober 2012, 16:00
-
Review: Serigala Roma Takluk di Kandang
Liga Italia 29 Oktober 2012, 05:12
-
Preview: Roma vs Udinese, Ujian Konsistensi
Liga Italia 28 Oktober 2012, 17:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR